Cite This        Tampung        Export Record
Judul Perancangan Key Performance Indicator (KPI) Untuk Identifikasi Kinerja Karyawan Dalam Departemen Pemeliharaan Pada PT. Perkebunan Nusantara Unit Pabrik Gula Takalar : Tugas Akhir / Fitriana A. G
Pengarang FITRIANA A.G
EDISI 2021
Penerbitan Makassar : Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro, 2021
Deskripsi Fisik x, 43 halaman :Tabel, gambar ;20,5x28,5 cm
Subjek Tugas Akhir TIA 2021
Abstrak Pabrik Gula Takalar merupakan unit usaha dibawah naungan PT. Perkebunan Nusantara XIV yang merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang Perkebunan Tebu. Pada pabrik gula Takalar terdapat departemen pemeliharaan yang bertugas untuk melakukan pemeliharaan dan perbaikan kerusakan mesin dan peralatan. Pada bagian pemeliharaan belum ada standar penilaian kinerja sehingga perusahaan tidak mengetahui tingkat kinerja karyawan. Tujuan penelitian ini yaitu membuat perancangan untuk mengidentifikasi kinerja karyawan pada departemen pemeliharaan di pabrik gula Takalar dengan menggunakan pendekatan KPI (Key Performance Indictor) dan AHP (Analitical Hierarchy Process). Dalam Pengolahan data dengan menggunakan metode Key Performance Indicator (KPI) dan Analitical Hierarchy Process (AHP). Hasil pengukuran kinerja karyawan yaitu 4 klasifikasi KPI meliputi Memantau inventaris peralatan dan melakukan pemesanan jika diperlukan, menyusun rencana pemeliharaan, melakukan kegiatan pemeliharaan, dan membuat laporan pemeliharaan. D
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online OPAC (Rak TA TIA 2021)

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
T218310153 (R)2021 TA-TIA 818 FIT p Baca di tempat Perpustakaan Politeknik ATI Makassar - Ruang Referensi Dibaca
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000000896
005 20220609043122
008 220609################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1221000119
082 # # $a (R)2021 TA-TIA 818
084 # # $a (R)2021 TA-TIA 818 FIT p
100 0 # $a FITRIANA A.G
245 1 # $a Perancangan Key Performance Indicator (KPI) Untuk Identifikasi Kinerja Karyawan Dalam Departemen Pemeliharaan Pada PT. Perkebunan Nusantara Unit Pabrik Gula Takalar : $b Tugas Akhir /$c Fitriana A. G
250 # # $a 2021
260 # # $a Makassar :$b Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro,$c 2021
300 # # $a x, 43 halaman : $b Tabel, gambar ; $c 20,5x28,5 cm
520 # # $a Pabrik Gula Takalar merupakan unit usaha dibawah naungan PT. Perkebunan Nusantara XIV yang merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang Perkebunan Tebu. Pada pabrik gula Takalar terdapat departemen pemeliharaan yang bertugas untuk melakukan pemeliharaan dan perbaikan kerusakan mesin dan peralatan. Pada bagian pemeliharaan belum ada standar penilaian kinerja sehingga perusahaan tidak mengetahui tingkat kinerja karyawan. Tujuan penelitian ini yaitu membuat perancangan untuk mengidentifikasi kinerja karyawan pada departemen pemeliharaan di pabrik gula Takalar dengan menggunakan pendekatan KPI (Key Performance Indictor) dan AHP (Analitical Hierarchy Process). Dalam Pengolahan data dengan menggunakan metode Key Performance Indicator (KPI) dan Analitical Hierarchy Process (AHP). Hasil pengukuran kinerja karyawan yaitu 4 klasifikasi KPI meliputi Memantau inventaris peralatan dan melakukan pemesanan jika diperlukan, menyusun rencana pemeliharaan, melakukan kegiatan pemeliharaan, dan membuat laporan pemeliharaan. Dari hasil pembobotan kinerja didapatkan perhitungan bobot paling tinggi yaitu 0,31 yaitu mengidentifikasi kebutuhan sparepart, suku cadang dan bahan pembantu secara cepat dan tepat dan yang paling rendah adalah hasil pembobotan dengan nilai sebesar 0,01 dari membuat laporan evaluasi pemeliharaan mesin produksi, pemakaian suku cadang ataupun sparepart. jadi dengan hasil tersebut perlu meningkatkan kinerja karyawan pemeliharaan agar dapat mengembangkan produktivitas dari perusahaan itu sendiri.
650 # 4 $a Tugas Akhir TIA 2021
856 # # $a OPAC (Rak TA TIA 2021)
990 # # $a 153/TA TIA 2021
Content Unduh katalog
 
Karya Terkait :
Systematic Layout Planning pada Platershop Fabrikasi PT. Industri Kapal Indonesia (Persero) Makassar : Tugas Akhir / Nurhaliza Identifikasi Penerapan GMP, SSOP dan HACCP dalam Peningkatan Mutu Produk Mie Kering PT. Sinar Gowa Industri : Tugas Akhir / Araris Karlina Penerapan Metode Peramalan dalam Menentukan Jumlah Produksi Benih Udang Vannamei pada PT. Esaputlii Prakarsa Utama di Kabupaten Barru : Tugas Akhir / Ilham Perdana Penerapan Metode CPM (Critical Path Methode) pada Proyek Pembangunan Jaringan Fiber Optik Tasangka Bukit Makassar : Tugas Akhir / Muthia Aulia Rahima Identifikasi Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Penjualan Ekspor Gurita dan Ikan dengan Metode QSPM pada PT. Global Maju Pratama di Kabupaten Maros : Tugas Akhir / Nurhidayah Show More