Cite This        Tampung        Export Record
Judul Penilaian Postur Kerja Menggunakan Metode Quick Exposure Check (QEC) di IKM Azaki : Tugas Akhir / Alfian Renaldi (19TIA540)
Pengarang ALFIAN Renaldi
EDISI 2023
Penerbitan Makassar : Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro, 2023
Deskripsi Fisik xi + 56 halaman :Tabel;Gambar ;20,5 x 29 cm.Bibliografi;Lampiran
Subjek Tugas Akhir TIA 2023
Abstrak ABSTRAK Alfian Renaldi, 2023. "Penilain Postur Kerja Menggunakan Metode Quick Exposure Check (QEC) Di IKM Azaki Dibawah bimbingan Ibu Arminas selaku Pembimbing I dan Ibu Andi Nurwahidah selaku Pembimbing II Pabrik tempe azaki cabang Makassar merupakan salah satu perusahaan yang mengolah produk kacang kedelai menjadi tempe yang telah tersertifikasi Standar Nasional Indonesia (SNI), Hazard Analysis and Critical Control Point (HACCP), Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), halal dan diolah dengan proses yang modern dan menerapkan sistem keamanan pangan, serta cara produksi higienis menghasilkan tempe berkualitas, putih bersih tanpa kulit dengan cita rasa gurih khas kacang kedelai bermutu, dan kaya akan kandungan gizi. Pekerja yang bekerja di ikm azaki dalam melakukan pekerjaannya mengalami gangguan sakit pada tubuh mereka akibat pergerakan yang berulang-ulang dan terus menerus, menyebabkan cedera berupa gangguan otot rangka (musculoskeletal disorder) Untuk meminimalisir risiko tersebut, maka dilakukan pad
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online OPAC (TA TIA 2023)

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
T238310143 (R)2023 TA-TIA 818 ALF p Baca di tempat Perpustakaan Politeknik ATI Makassar - Ruang Referensi Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000009893
005 20231120112852
007 ta
008 231120################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1123000115
082 # # $a (R)2023 TA-TIA 818
084 # # $a (R)2023 TA-TIA 818 ALF p
100 0 # $a ALFIAN Renaldi
245 1 # $a Penilaian Postur Kerja Menggunakan Metode Quick Exposure Check (QEC) di IKM Azaki : $b Tugas Akhir /$c Alfian Renaldi (19TIA540)
250 # # $a 2023
260 # # $a Makassar :$b Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro,$c 2023
300 # # $a xi + 56 halaman : $b Tabel;Gambar ; $c 20,5 x 29 cm.$e Bibliografi;Lampiran
520 # # $a ABSTRAK Alfian Renaldi, 2023. "Penilain Postur Kerja Menggunakan Metode Quick Exposure Check (QEC) Di IKM Azaki Dibawah bimbingan Ibu Arminas selaku Pembimbing I dan Ibu Andi Nurwahidah selaku Pembimbing II Pabrik tempe azaki cabang Makassar merupakan salah satu perusahaan yang mengolah produk kacang kedelai menjadi tempe yang telah tersertifikasi Standar Nasional Indonesia (SNI), Hazard Analysis and Critical Control Point (HACCP), Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), halal dan diolah dengan proses yang modern dan menerapkan sistem keamanan pangan, serta cara produksi higienis menghasilkan tempe berkualitas, putih bersih tanpa kulit dengan cita rasa gurih khas kacang kedelai bermutu, dan kaya akan kandungan gizi. Pekerja yang bekerja di ikm azaki dalam melakukan pekerjaannya mengalami gangguan sakit pada tubuh mereka akibat pergerakan yang berulang-ulang dan terus menerus, menyebabkan cedera berupa gangguan otot rangka (musculoskeletal disorder) Untuk meminimalisir risiko tersebut, maka dilakukan pada penelitian untuk mengidentifikasi risiko postur tubuh saat melakukan pekerjaannya dengan menggunakan metode QEC Penelitian ini bertujuan untuk menilal risiko postur tubuh menggunakan metode QEC pada pekerja. Jenis penelitian ini adalah metode deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan ketiga pekerja yang diteliti pada metode pengukuran NBM memiliki jumlah skor <= 42 maka tingkat risiko dikatakan rendah sampai sedang (munkin dilakukan perbaikan). Sedangkan untuk hasil perhitungan QEC didapatkan nilai Exposure Level dengan rekapitulasi 82,95% untuk ibu Rismawati, 78,40% untuk ibu Anha dan 82,95% untuk ibu Risma sehingga perlu dilakukan penelitian lanjutan dan perubahan secepatnya. Adapun solusi yang diberikan berupa perbaikan Troli untuk Ibu Risma, kursi dan meja panjang untuk Ibu Anha serta meja dan kursi kecil untuk Ibu Rismawati Kata kunci: Quick Exposure Check (QEC), Nordic Body Map (NBM), IKM Azaki, Pekerja, Postur Kerja.
650 # 4 $a Tugas Akhir TIA 2023
856 # # $a OPAC (TA TIA 2023)
990 # # $a 143/TA TIA 2023
Content Unduh katalog
 
Karya Terkait :
Optimasi Rute Pendistribusian Produk Unilever Menggunakan Algoritma Weep pada PT. Tiran Makassar : Tugas Akhir / Rizky Hidayah Ilyas (20TIA678) Evaluasi Lingkungan Kerja Dengan Pendekatan Prinsip 5S Pada Gudang Bulk PT. Sinergi Gula Nusantara (Unit Pabrik Gula Bone) : Tugas Akhir / Mukarroma (20TIA707) Optimalisasi Jumlah Tenaga Kerja Berdasarkan Beban Kerja Mental Dengan Metode NASA-TLX Pada Departemen HRD (Studi Kasus Pada PT. Eastern Pearl Flour Mills Makassar) : Tugas Akhir / Widya Zalzha (20TIA647) Pengaruh Faktor Produksi Ayam Broiler Terhadap Pendapatan Peternak Dengan Pola Inti Plasma di PT. XYZ : Tugas Akhir / Nur Anggreni Rahmat (20TIA638) Perhitungan Efektivitas Kinerja Excavator Menggunakan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE) Pada Kegiatan Penambangan Limestone PT Topabiring Translogistik Kabupaten Pangkep : Tugas Akhir / Khairunnisa Qurnaini Show More