
Judul | Perancangan Racking System dan Layout Pada Gudang PT. Tiran Makassar : Tugas Akhir / Sulis Sharmauliani (20TIA680) |
Pengarang | SULIS Sharmauliani |
EDISI | 2023 |
Penerbitan | Makassar : Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro, 2023 |
Deskripsi Fisik | xi + 58 halaman :Tabel;Gambar ;20,5 x 29 cm.Bibliografi |
Subjek | Tugas Akhir TIA 2023 |
Abstrak | ABSTRAK SULIS SHARMAULIANI. 2023. Perancangan Layout Dan Racking system Pada Gudang Pt. Tiran Makassar Dibawah bimbingan Bapak Ahmad Sawal, S., SI, MM selaku pembirnbing I dan Ibu Della Ginza Ramadhan, ST., MT selaku pembimbing II. PT. Tiran merupakan anak perusahaan PT. Tiran Group bergerak dibidang distribusi yang bekerja sama dengan PT. Unilever. Berdasarkan hasil observasi masalah yang dihadapi oleh perusahaan saat ini yaitu gudang PT. Tiran All GT pada saat ini sudah tidak bisa lagi menampung produk yang datang, sehingga barang ditampung diluar gudang utama dan proses penyimpanan produk tidak menggunakan standar penumpukan yang ada di setiap kardus produk dan dimana setiap penumpukan produk harus menjamin keselamatan kerja, menjamin keamanan barang dan kemungkinan keruntuhan Tujuan penelitian ini adalah merancang racking system pada gudang barang jadi serta perancangan tata letak sebagai pendukung pengendalian barang di gudang. Berdasarkan hasil perancangan melalui perancangan racking system, total |
Bentuk Karya | Tidak ada kode yang sesuai |
Target Pembaca | Tidak ada kode yang sesuai |
Lokasi Akses Online | OPAC (TA TIA 2023) |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
T238310101 | (R)2023 TA-TIA 818 SUL p | Baca di tempat | Perpustakaan Politeknik ATI Makassar - Ruang Referensi | Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000009790 | ||
005 | 20231103012215 | ||
007 | ta | ||
008 | 231103################|##########|#|## | ||
035 | # | # | $a 0010-1123000012 |
082 | # | # | $a (R)2023 TA-TIA 818 |
084 | # | # | $a (R)2023 TA-TIA 818 SUL p |
100 | 0 | # | $a SULIS Sharmauliani |
245 | 1 | # | $a Perancangan Racking System dan Layout Pada Gudang PT. Tiran Makassar : $b Tugas Akhir /$c Sulis Sharmauliani (20TIA680) |
250 | # | # | $a 2023 |
260 | # | # | $a Makassar :$b Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro,$c 2023 |
300 | # | # | $a xi + 58 halaman : $b Tabel;Gambar ; $c 20,5 x 29 cm.$e Bibliografi |
520 | # | # | $a ABSTRAK SULIS SHARMAULIANI. 2023. Perancangan Layout Dan Racking system Pada Gudang Pt. Tiran Makassar Dibawah bimbingan Bapak Ahmad Sawal, S., SI, MM selaku pembirnbing I dan Ibu Della Ginza Ramadhan, ST., MT selaku pembimbing II. PT. Tiran merupakan anak perusahaan PT. Tiran Group bergerak dibidang distribusi yang bekerja sama dengan PT. Unilever. Berdasarkan hasil observasi masalah yang dihadapi oleh perusahaan saat ini yaitu gudang PT. Tiran All GT pada saat ini sudah tidak bisa lagi menampung produk yang datang, sehingga barang ditampung diluar gudang utama dan proses penyimpanan produk tidak menggunakan standar penumpukan yang ada di setiap kardus produk dan dimana setiap penumpukan produk harus menjamin keselamatan kerja, menjamin keamanan barang dan kemungkinan keruntuhan Tujuan penelitian ini adalah merancang racking system pada gudang barang jadi serta perancangan tata letak sebagai pendukung pengendalian barang di gudang. Berdasarkan hasil perancangan melalui perancangan racking system, total ketinggian yang dapat dipakai untuk penyimpanan sebesar 4,8 meter dapat menampung 8 pallet tingkat palet dengan menggunakan material handling jenis hydraulic scissor lift. Pengendalian barang dirancang agar metode First In First Out (FIFO) dapat berjalan di gudang. Kata kunci: Gudang, Racking system, Layout |
650 | # | 4 | $a Tugas Akhir TIA 2023 |
856 | # | # | $a OPAC (TA TIA 2023) |
990 | # | # | $a 101/TA TIA 2023 |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :