Cite This        Tampung        Export Record
Judul Rancang Bangun Alat Pengering Biji Kakao Berbasis IOT dengan Kendali Suhu Otomatis : Tugas Akhir / Muhammad Amin
Pengarang AMIN, Muhammad
EDISI 2021
Penerbitan Makassar : Politeknik ATI Makassar - Otomasi Sistem Permesinan, 2021
Deskripsi Fisik xii, 35 halaman :Tabel, gambar ;20,5x29 cm
Subjek Tugas Akhir OSP 2021
Abstrak Biji kakao yang baik adalah biji kakao ketika dipanen berkisar 60% dan setelah dikeringkan kadar air akan menurun hingga 6-7%. Pengeringan biji kakao dengan cara alami (penjemuran) memakan waktu kurang lebih 2-3 hari menggunakan sinar matahari dalam kondisi cerah, sedangkan pada musim penghujan pengeringan akan memakan waktu yang lebih lama. Tujuan penelitian ini untuk membuat sebuah alat yang dapat mempersingkat proses pengeringan dari biji kakao. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang dilakukan melalui 2 tahap yaitu tahap perancangan dan tahap pengujian. Pusat kendali alat anat ini menggunakan nodemcu Esp8266. Alat ini menggunakan finned heater sebagai sumber panas dan Thermostat digital XH-W3001 sebagai pembaca suhu sekaligus sebagai saklar otomatis bagi heater. Untuk monitoring suhu dan kelembaban melalui smartphone, alat ini menggunakan sensor DHT22 aplikasi Blynk yang terhubung dengan internet. Hasil pengujian keseluruhan alat ini mampu mengeringkan alat ini mampu mengeringkan biji kakao
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online OPAC (Rak TA OSP 2021)

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
T218330135 (R)2021 TA-OSP 818 AMI r Baca di tempat Perpustakaan Politeknik ATI Makassar - Ruang Referensi Dibaca
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000000618
005 20220401025417
008 220401################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1121000171
082 # # $a (R)2021 TA-OSP 818
084 # # $a (R)2021 TA-OSP 818 AMI r
100 1 # $a AMIN, Muhammad
245 1 # $a Rancang Bangun Alat Pengering Biji Kakao Berbasis IOT dengan Kendali Suhu Otomatis : $b Tugas Akhir /$c Muhammad Amin
250 # # $a 2021
260 # # $a Makassar :$b Politeknik ATI Makassar - Otomasi Sistem Permesinan,$c 2021
300 # # $a xii, 35 halaman : $b Tabel, gambar ; $c 20,5x29 cm
520 # # $a Biji kakao yang baik adalah biji kakao ketika dipanen berkisar 60% dan setelah dikeringkan kadar air akan menurun hingga 6-7%. Pengeringan biji kakao dengan cara alami (penjemuran) memakan waktu kurang lebih 2-3 hari menggunakan sinar matahari dalam kondisi cerah, sedangkan pada musim penghujan pengeringan akan memakan waktu yang lebih lama. Tujuan penelitian ini untuk membuat sebuah alat yang dapat mempersingkat proses pengeringan dari biji kakao. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang dilakukan melalui 2 tahap yaitu tahap perancangan dan tahap pengujian. Pusat kendali alat anat ini menggunakan nodemcu Esp8266. Alat ini menggunakan finned heater sebagai sumber panas dan Thermostat digital XH-W3001 sebagai pembaca suhu sekaligus sebagai saklar otomatis bagi heater. Untuk monitoring suhu dan kelembaban melalui smartphone, alat ini menggunakan sensor DHT22 aplikasi Blynk yang terhubung dengan internet. Hasil pengujian keseluruhan alat ini mampu mengeringkan alat ini mampu mengeringkan biji kakao dalam waktu ±8 jam menggunakan suhu 55-65 ?C dengan rata-rata kadar air 6,7%. Dibandingkan dengan menjemur menggunakan sinar matahari 2-3 hari alat ini hanya membutuhkan ±8 jam pengeringan.
650 # 4 $a Tugas Akhir OSP 2021
856 # # $a OPAC (Rak TA OSP 2021)
990 # # $a 135/TA OSP 2021
Content Unduh katalog