Cite This        Tampung        Export Record
Judul Pengendalian Kualitas pada PT. Perkebunan Nusantara XIV (Persero) Pabrik Gula Camming : Kuliah Kerja Praktek / Asniar
Pengarang ASNIAR
EDISI 2022
Penerbitan Makassar : Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro, 2021
Deskripsi Fisik ix, 85 halaman :Gambar ;19,5x29 cm
Subjek Laporan Praktek TIA 2022
Abstrak Pabrik Gula Camming merupakan perusahaan dibawah naungan PT. Perkebunan Nusantara XIV yang didirikan pada tahun 1981 dan memiliki luas lahan sekitar 10.000 hektar, produksi utamanya adalah Tebu yang ditangani oleh pabrik, tanaman, dan tebang angkut. Alur produksi tebu menjadu gula dalam Pabrik Gula Camming yang melalui beberapa tahapan stasiun ( stasiun gilingan, stasiun pemurnian, stasiun penguapan, stasiun masakan, stasiun putaran, dan stasiun penyelesaian dengan menggunakan bahan baku tebu dan beberapa tambahan produksi. Pengendalian kualitas yang diterapkan pada Pabrik Gula Camming untuk meminimalisir terjadinya kehilangan produk gula sudah cukup optimal, karena setiap stasiun diberikan standar brix dan pol untuk nira dan pada tahap akhir untuk gula kristal putih dilakukan analisa pada laboratorium untuk mengetahui gula termasuk SNI atau non-SNI.
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai
Lokasi Akses Online OPAC (Rak LKKP TIA 2022)

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
L228210016 (R)2022 LKKP-TIA 818 ASN p Baca di tempat Perpustakaan Politeknik ATI Makassar - Ruang Referensi Dibaca
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000000004884
005 20220424112004
008 220424################|##########|#|##
035 # # $a 0010-0322000281
082 # # $a (R)2022 LKKP-TIA 818
084 # # $a (R)2022 LKKP-TIA 818 ASN p
100 0 # $a ASNIAR
245 1 # $a Pengendalian Kualitas pada PT. Perkebunan Nusantara XIV (Persero) Pabrik Gula Camming : $b Kuliah Kerja Praktek /$c Asniar
250 # # $a 2022
260 # # $a Makassar :$b Politeknik ATI Makassar - Teknik Industri Agro,$c 2021
300 # # $a ix, 85 halaman : $b Gambar ; $c 19,5x29 cm
520 # # $a Pabrik Gula Camming merupakan perusahaan dibawah naungan PT. Perkebunan Nusantara XIV yang didirikan pada tahun 1981 dan memiliki luas lahan sekitar 10.000 hektar, produksi utamanya adalah Tebu yang ditangani oleh pabrik, tanaman, dan tebang angkut. Alur produksi tebu menjadu gula dalam Pabrik Gula Camming yang melalui beberapa tahapan stasiun ( stasiun gilingan, stasiun pemurnian, stasiun penguapan, stasiun masakan, stasiun putaran, dan stasiun penyelesaian dengan menggunakan bahan baku tebu dan beberapa tambahan produksi. Pengendalian kualitas yang diterapkan pada Pabrik Gula Camming untuk meminimalisir terjadinya kehilangan produk gula sudah cukup optimal, karena setiap stasiun diberikan standar brix dan pol untuk nira dan pada tahap akhir untuk gula kristal putih dilakukan analisa pada laboratorium untuk mengetahui gula termasuk SNI atau non-SNI.
650 # 4 $a Laporan Praktek TIA 2022
856 # # $a OPAC (Rak LKKP TIA 2022)
990 # # $a 16/LKKP TIA 2022
Content Unduh katalog